SEO (Search Engine Optimization) merupakan salah satu cara untuk mempopulerkan website atau bisa dibilang website kita akan berada pada halaman 1 pada search engine. Dengan begitu kita akan mendapatkan peningkatan pengunjung pada website kita. Cara ini merupakan cara yang cukup efektif dalam kegiatan penjualan atau pun publikasi barang maupun jasa.
Pilar - pilar SEO :
- Konstruksi HTML ( HTML & CSS)
- Metadata / Meta Tag
- Kata Kunci
- Optimasi (Add Url, Webmaster, Back Link, dan lain - lain)
- Menjadikan website berada pada halaman 1 di search engine
- Menguatkan aset digital
- Teknik yang cukup efektif dalam menunjang penjualan dan publikasi
- Mencari kata kunci yang cocok.
- -Penulisan Konten
- Minimanl 300 kata
- Minimal 1 Gambar
- Minimal ada 1 Inbound Link dan 1 Outbound Link
- Link Building
- Inbound Link adalah link yang ada pada artikel 1 untuk menuju ke arktikel 2 yang masih berada pada 1 website.
- Outbound Link adalah link yang ada pada artikel 1 untuk menuju ke arktikel 2 yang berbeda website.
- Back Link adalah link website kita yang berada pada website orang lain, biasa nya dilakukan pada komentar website orang lain.
- Mengenalkan Website
- Menambahkan Meta Tag
Beberapa penjelasan mengenai Meta Tag lebih detail klik disini
Media pendukung lainnya adalah dengan sosial media, kita dapat mengenalkan / mempromosikan website kita melalui sosial media.
Materi SEO ini di dapat pada seminar yang diadakan di STIMIK-STIE ASIA MALANG pada tanggal 12-10-2017.
Beberapa hasil dokumentasi dari kegiatan seminar SEO.
No comments:
Post a Comment